Gus Baha Ingatkan Jujur Seperti Ini Bisa Mendatangkan Dosa dan Tidak Diampuni Allah SWT

- 15 Januari 2022, 18:20 WIB
Ternyata ada kejujuran yang bisa mendatangkan dosa bagi umat muslim dan tidak akan diampuni Allah SWT.
Ternyata ada kejujuran yang bisa mendatangkan dosa bagi umat muslim dan tidak akan diampuni Allah SWT. /Instagram.com/@gusbahaonline

Baca Juga: Keutamaan Surah Al Isra Ayat 23, Anjuran Menghormati Ibu Bapak

Ada sebuah hadist sabda Rasulallah SAW yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah untuk menutupi aib umat muslim:

مَنْ سَتَرَ عَوْرَةَ أَخِيهِ الْمُسْلِمِ سَتَرَ اللَّهُ عَوْرَتَهُ يَوْمَ الْقِيَامَةِ وَمَنْ كَشَفَ عَوْرَةَ أَخِيهِ الْمُسْلِمِ كَشَفَ اللَّهُ عَوْرَتَهُ حَتَّى يَفْضَحَهُ بِهَا فِي بَيْتِهِ

Artinya: “Barang siapa yang menutupi aib saudaranya muslim, Allah akan menutupi aibnya pada hari kiamat, dan barang siapa mengumbar aib saudaranya muslim, maka Allah akan mengumbar aibnya hingga terbukalah kejelekannya di dalam rumahnya.”***

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah