Keutamaan Sedekah Subuh Menurut Syekh Ali Jaber, Doa Akan Didengar Malaikat

- 18 November 2021, 12:39 WIB
keutamaan sedekah subuh ajaran syekh ali jaber
keutamaan sedekah subuh ajaran syekh ali jaber /Taman Surga Net/tangkap layar youtube

RINGTIMES BALI – Sedekah atau menyisihkan uang untuk diberikan kepada orang yang membutuhkan adalah amalan yang dicintai Allah. 

Sedekah di setiap waktu adalah hal yang baik, salah satu yang paling baik adalah sedekah subuh dan sebelum matahari terbit. 

Baca Juga: Arti dan Keutamaan Surah Al Falaq, Dapat Terhindar dari Sihir dan Penyakit Dengki

Setiap waktu subuh Allah turunkan malaikat yang tugasnya mendoakan orang-orang yang bersedekah di subuh hari. 

Almarhum Syekh Ali Jaber pernah memamaparkan bagaimana dahsyatnya sedekah subuh. 

Dikutip dari kanal YouTube Taman Surga Net, ternyata sedekah subuh memiliki keutamaan yang diajarkan oleh Syekh Ali Jaber pada sebuah acara dakwah. 

Baca Juga: Keutamaan Surat Al Baqarah Ayat 285-286, Dapat Terhindar dari Gangguan Setan 

Syekh Ali Jaber menyarankan agar mulai hari ini masing-masing membuat kotak amal. 

Tidak harus benar-benar kotak amal, dapat diganti dengan botol atau kaleng, simpan di rumah. 

Setiap selesai salat subuh, sebelum memulai aktifitas isilah sedekahnya. 

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x