3 Ancaman Meninggalkan Sholat Jumat, Salah Satunya Hati Akan Ditutup dari Hidayah

- 15 November 2021, 20:52 WIB
Ilustrasi 3 ancaman bagi seseorang yang meninggalkan sholat Jumat
Ilustrasi 3 ancaman bagi seseorang yang meninggalkan sholat Jumat /Unsplash.com/matin_firouzabadi

RINGTIMES BALI – Jumat adalah hari yang istimewa. Pada hari tersebut ada salah satu ibadah yang wajib untuk dilaksanakan, yaitu sholat Jumat.

Untuk menghormati hari Jumat dan menunaikan ibadah sholat tersebut, ada beberapa amalan sunah yang bisa dikerjakan.

Amalan-amalan sebelum sholat Jumat, yaitu mandi besar, menggosok gigi, memotong kuku, memakai pakaian putih, memakai wangi-wangian, memperbanyak sholawat, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Keutamaan Surat Yasin Menurut Ustad Abdul Somad, Tak Hanya Dibaca Malam Jumat

Apabila seorang muslim mengamalkan amalan sunah tersebut, Allah akan memberinya pahala yang besar.

Namun sayangnya, tidak semua umat Islam menganut agama secara baik. Ada juga yang menganut agama Islam hanya sebatas KTP saja.

Islam KTP sangat jarang mengerjakan amalan yang diajarkan agama, termasuk mengerjakan sholat Jumat. Bagi mereka yang tidak menjalankan sholat Jumat Allah memberi ancaman yang sangat berat.

Baca Juga: Niat Sholat Jumat yang Bisa Diajarkan pada Anak, Mudah Dipahami

Dilansir dari kanal YouTube Doa pedia pada 15 November 2021, inilah ancaman Allah bagi orang-orang yang meninggalkan sholat Jumat.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah