Niat dan Bacaan Puasa Sunnah Jelang Idul Adha yang Dianjurkan Rasulullah

- 18 Juni 2021, 06:28 WIB
Ilustrasi berdoa cara niat dan bacaan puasa sunnah menjelang Idul Adha yang dianjurkan Rasulullah.
Ilustrasi berdoa cara niat dan bacaan puasa sunnah menjelang Idul Adha yang dianjurkan Rasulullah. /PIXABAY/Zaid ali

RINGTIMES BALI - Menjelang hari raya Idul Adha yang jatuh pada tanggal 20 Juli 2021 mendatang, umat Islam disunahkan untuk menjalankan ibadah puasa.

Puasa menjelang hari raya Idul Adha ini merupakan amalan yang disunahkan oleh nabi Muhammad SAW.

Puasa sunah jelang Idul Adha merupakan cara untuk mendapatkan keberkahan di bulan Dzulhijjah. Apalagi bulan ini termasuk salah satu bulan yang dimuliakan Allah SWT.

Baca Juga: Prediksi Harga Kambing dan Sapi Jelang Idul Adha 2021

Dalam bulan ini terdapat ibadah penyempurna dari rukun Islam, yaitu ibadah haji ke Baitullah.

Sementara bagi orang yang tidak melakukan ibadah haji, dianjurkan untuk mengamalkan amalan sunah lainnya seperti menyembelih hewan kurban, sedekah sebanyak-banyaknya, shalat dan berpuasa.

Seperti tercatat dalam hadits riwayat Ibnu Abbas dalam Sunan At-Tirmidzi sebagai berikut:

Baca Juga: 7 Keutamaan dan Manfaat Puasa Senin Kamis, Dibukanya Segala Pintu Surga

Rasulullah SAW berkata: Tak ada hari lain yang disukai Allah SWT untuk beribadah seperti sepuluh hari ini (HR. At -Tirmidzi).

Para ulama menggunakan hadits ini sebagai dalil anjuran puasa sembilan hari diawal bulan Dzulhijjah.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x