BRI Liga 1, Persib Pakai Jersey Baru Hadapi Persik Kediri, Tak Ingin Kalah Lagi

- 12 Desember 2021, 15:00 WIB
BRI Liga 1, Persib pakai Jersey baru hadapi Persik Kediri, tak ingin kalah lagi.
BRI Liga 1, Persib pakai Jersey baru hadapi Persik Kediri, tak ingin kalah lagi. /Persib.co.id

RINTIMES BALI – Pertandingan sebelumnya Persib melawan Persebaya harus menerima kenyataan karena terkalahkan dengan skor pertandingan 0 – 3.

Sore ini Persib mencoba meraih keberuntungan dengan memakai jersey yang berbeda pada pertandingan laga kemarin sehingga mencoba untuk memakai jersey ke 2.

Dalam pertandingan ini merupakan pekan ke 17 sehingga Persib harus memaksimalkan serta semangat yang tinggi untuk bisa meraih poin serta bisa mengeser posisi diatasnya.

Baca Juga: Preview Pertandingan Persik VS Persib, Akan Berjalan Sengit

Persib dalam melawan Persik kediri telah melakukan evaluasi dalam sektor belakang dari pelatih Robert Albert.

Anak asuh Robert Albert menyatakan bahwa semua pemain sudah siap untuk terjun melawan Persik sore hari ini yang dimulai 17.00 WIB di Stadion Sultan Agung, Bantul.

Persib nanti akan tampil menggunakan jersey kombinasi dilansir dari laman Persib.co.id pada 12 Desember 2021 sebagai berikut:

Baca Juga: Link Streaming BRI Liga 1 Persib vs Persik Sore Ini, 12 Desember 2021

1. Baju Putih

2. Celana Biru

3. Kaos Putih

Sedangkan untuk Penjaga Gawang Persib akan memakai warna hijau- hijau menjadi pilihan nanti sore ini.

Sementara dari kubu lawan dengan sebutan Macan Putih yang berstatus tuan rumah akan menggunakan jersey tim utama yaitu:

Baca Juga: Isu Wiljan Pluim Merapat dengan Persib, Hariono Ikut Pulang dari Bali United Bursa Transfer Liga 1

1. Baju Ungu

2. Celana Ungu

Sedangkan untuk pejaga gawang Persik akan menggunakan jersey berwarna hitam-hitam dan sebagai pilihan jersey tuan rumah.

Dari seri tiga tersebut, Persib Bandung baru pertama kali memakai jersey putih biru ini, karena pertandingan sebelumnya menggunakan jersey identitas bewarna Biru.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x