Persib KO Lawan Persebaya di BRI Liga 1, Berikut Deretan Kekesalan Bobotoh Bandung pada Sang Pelatih

- 9 Desember 2021, 14:10 WIB
Persib KO lawan Persebaya di BRI Liga 1, berikut deretan kekesalan Bobotoh Bandung pada sang pelatih,
Persib KO lawan Persebaya di BRI Liga 1, berikut deretan kekesalan Bobotoh Bandung pada sang pelatih, /Instagram/@robertrenealberts

RINGTIMES BALI - Club bola asal Bandung Persib mengalami kekalahan 3 -0 saat melawan Persebaya pada pertandingan pekan ke -16 Liga I di Stadion Maguwohardjo, Sleman Rabu 8 Desember 2021.

Kekalahan ini tentu saja menimbulkan kekecewaan baik pemain dan para punggawanya serta para fans fanatik Persib dan suporternya yang dikenal dengan sebutan bobotoh ini.

Tagar #reneout pun memuncaki trending di media sosial. Kekecewaan para bobotoh kepada pelatih Robert Rene Alberts tentu beralasan, terkuak pelatih asal Belanda ini pernah menduduki jabatan pelatih di PSM Makassar.

Baca Juga: Hasil Persib Bandung Tidak Memuaskan, Robert Alberts: Saya Merasa Kecewa

Mereka pun meluapkan kekesalannya dengan mencuit beragai macam kalimat umpatan dan makian. Hingga menyerukan agar sang pelatih dipecat saja.

Berikut kekesalan demi kekesalan yang diungkap netizen yang berhasil redaksi rangkum, Kamis 9 Desember 2021:

"Lawan persija kalah
Lawan arema kalah
Lawan persebaya kalah
Skuad mewah, pelatih minim taktik #ReneOut #ReneOut
#ReneOut #ReneOut," cetus akun @ruky_heroes

Baca Juga: Highlight Usai Pertandingan, Persib Akui Kemenangan Persebaya 3-0

Netizen lainnya juga turut mengecam sang pelatih yang diduga mengundurkan dari club PSM karena alasan kesehatan.

"Maneh ngundurkeun diri ti psm karena kesehatan? Sia deui tolol @persib jelema geuring titah jadi pelatih.#reneout," ucap akun @crossedout_bdg

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Persib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x