Cara Daftar CPNS 2021 di sscasn.bkn.go.id

- 2 Juli 2021, 09:38 WIB
Berikut adalah cara untuk membuat akun  dan mendaftar calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2021 di laman sscasn.bkn.go.id
Berikut adalah cara untuk membuat akun dan mendaftar calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2021 di laman sscasn.bkn.go.id / Instagram/@bidik.cpns

Baca Juga: Kemenkumham Buka Pendaftaran CPNS 2021, Simak Posisi yang Dibutuhkan

- Tempat Lahir sesuai KTP

- Tanggal Lahir sesuai KTP

- Nomor Handphone Aktif

- Email Aktif (pribadi)

- Kode captcha.

2. Melengkapi data

Pada tahap ini peserta perlu menulis nama sesuai yang tertulis di KTP (tanpa ada gelar di belakangnya).

Baca Juga: Syarat Pendaftaran CPNS 2021, Segera Login sscn.bkn.go.id

Kemudian menuliskan kabupaten/kota lahir (sesuai dengan ijazah), tanggal lahir (sesuai dengan ijazah), jenis kelamin, dan terakhir adalah memasukkan foto.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: SSCASN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah