BSU Guru Honorer dan Dosen Rp1,8 Juta Sudah Ditransfer, Cek info.gtk.kemendikbud.go.id

21 Juni 2021, 10:43 WIB
BSU guru honorer dan dosen Rp1,8 juta sudah ditransfer, siapkan KTP dan cek info.gtk.kemendikbud.go.id. /bsudikti.kemdikbud.go.id

RINGTIMES BALI – Telah diumumkan sebelumnya bahwa batas waktu pencairan BSU Guru Honorer Rp1,8 juta dari Kemendikbud yakni hingga 30 Juni 2021.

BSU Guru Honorer Rp1,8 juta ini bisa langusng masuk ke rekening khusus BSU yang akan diberikan kepada guru dengan status Non-PNS.

Akan tetapi di tahun 2021 ini tidak hanya BSU guru honorer Rp1,8 juta saja yang cair akan tetapi BSU Perguruan Tinggi juga berhak dapat dan diterima oleh para dosen PTS dan PTN.

Baca Juga: BSU Subsidi Gaji Rp1,2 Juta Cair Lagi, Cek di kemnaker.go.id, Ini yang Berhak Memperoleh

Sempat diumumkan sebelumnya bahwa total pagu anggaran 2021 untuk BSU kepada Program Tenaga Kependidikan (PTK) sebayak 2.034.732 guru honorer dari 162.277 dosen PTN dan PTS.

Kemudian 1.634.832 guru dan pendidik pada satuan Pendidikan Negeri dan Swasta.

Serta 23.623 tenaga perpusatakaan, tenaga umum, dan tenaga administrasi yang akan mendapatan BSU Rp1,8 juta dari kemendikbud.

Maka untuk melakukan pengecekan daftar nama ada dua link yang berbeda dengan catatan sama mendapatkan BSU Rp1,8 juta.

Baca Juga: BSU Guru Honorer Rp1,8 Juta Ditutup Akhir Juni 2021, Segera Login info.gtk.kemdikbud.go.id

Melalui info.gtk.kemendikbud.go.id ditentukan untuk cek daftar nama dapatkan BSU guru honorer.

Sedangkan bsudikti.kemendikbud.go.id untuk tentukan cek daftar nama dapatkan BSU Perguruan Tinggi PTN dan PTS untuk dosen.

Dilansir dari Kemendikbud, berikut cara cek daftar penerima BSU Guru Honorer melalui info.gtk.kemendikbud.go.id:

Baca Juga: BSU Guru Honorer Rp1,8 Juta Ditutup 30 Juni 2021, Segera Cek info.gtk.kemendikbud.go.id

1. Login di sini 

2. Pilih kolom dengan kolom bertuliskan ‘Login Langsung ke GTK’.

3. Masukkan akun dan paswort PTK sesuai dengan Dapodik.

4. Kemudian klik ‘Login’.

5. Setelah berhasil login, layar akan menunjukkan info terkait BSU Guru Honorer dari Kemendikbud lolos tidaknya

Berikut cara cek daftar nama BSU Rp1,8 juta di Perguruan Tinggi PTS dan PTS melalui bsudikti.kemendikbud.go.id:

1. Login di sini 

2. Kemudian masukkan nama Anda yang telah memiliki NIK dan NUPTK lalu enter

3. Lalu akan tampil Bantuan Subsidi Upah Dikti untuk Dosen dan klik masuk

4. Masukkan email sekrang password yang telah diverifikasi sebelumnya

5. Apabila memperoleh BSU akan muncul persyaratan untuk mengambil bantuan ke bank terdekat salah satunya adalah membawa KTP

6. Apabila benar-benar mendapatkan BSU maka pihak pemerintah sudah membuatkan nomor rekeningnya.***

 

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: gtk.kemdikbud.go.id

Tags

Terkini

Terpopuler