Alami Kendala pencairan Insentif Kartu Prakerja, Hubungi Kontak Layanan Berikut Ini

- 17 November 2020, 06:00 WIB
Alami Kendala pencairan Insentif Kartu Prakerja, Hubungi Nomor Berikut
Alami Kendala pencairan Insentif Kartu Prakerja, Hubungi Nomor Berikut /Instagram/@prakerja.go.id./

RINGTIMES BALI - Program Kartu Prakerja adalah program yang sangat diminati masyarakat.

Apalagi persyaratan untuk mengikuti program ini tidaklah sulit.

Dikutip dari laman prakerja.go.id, semua warga negara Indonesia yang berusia 18 tahun ke atas dan tidak sedang mengikuti pendidikan formal boleh mendaftar program Kartu Prakerja.

Baca Juga: ZODIAK CINTA, Ramalan Cinta 12 Zodiak Lengkap Hari Ini, 17 November 2020

Setelah mendaftar kemudian lolos verifikasi, maka peserta akan mendapatkan saldo untuk membeli pelatihan.

Pembelian pelatihan pertama harus dilakukan sebelum 30 hari sejak saldo dikirimkan. Jika tidak maka kepesertaan akan dicabut.

Setelah mengikuti pelatihan dan mendapat sertifikat, maka peserta tinggal menunggu pencairan insentif yang terbagi menjadi 4 tahap dengan masing-masing pencairan sebesar Rp600.000.

Baca Juga: ZODIAK KARIR, Ramalan Karir Lengkap 12 Zodiak Hari Ini, 17 November 2020

Namun dalam pencairannya masih banyak peserta yang mengalami kendala, seperti dikeluhkan peserta di kolom komentar akun instagram Kartu Prakerja @prakerja.go.id

@hidayah5053 menulis "Insentif tanggal 6 kenapa masih pengecekan terus ya?"

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi

Sumber: Instagram prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x