Cek Saldo ATM, BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Hari Ini Sudah Cair ke Bank Ini

- 7 November 2020, 06:00 WIB
Cek Saldo ATM, BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Hari Ini Dikabarkan Sudah Cair ke Bank Ini
Cek Saldo ATM, BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Hari Ini Dikabarkan Sudah Cair ke Bank Ini /

RINGTIMES BALI - Pencairan subsidi upah pada 12,4 juta pekerja sudah dijadwalkan oleh Kemnaker di minggu awal November. Cek saldo ATM, bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan sebesar Rp1,2 juta sudah disalurkan bertahap.

"Sudah mulai ditransfer hari ini," kata Kepala Biro Hubungan Masyarakat Kemnaker Soes Hindharno dilansir dari Berita DIY.

Penerima yang mendapatkan BLT BPJS Ketenagakerjaan pada hari ini adalah yang rekening banknya milik BUMN atau HIMBARA, ujarnya.

Baca Juga: BLT BPJS Gelombang 2 Mulai Cair, Sejumlah Penerima 'Menangis' Karena hal Ini

Untuk bank swasta, menurutnya bisa memakan waktu hingga beberapa hari. Oleh karenanya, ia meminta masyarakat untuk bersabar.

Untuk diketahui bersama realisasi penyaluran di termin I per 23 Oktober 2020 telah mencapai 12.192.927 orang pekerja atau 98,30 persen senilai Rp14,6 triliun.

Dari total penerima subsidi gaji ini, Kemnaker mencatat, sebanyak 152 ribu pekerja batal mendapat BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 2,4 juta.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Gelombang 2 Cair Hari ini, Bank Mandiri Sudah, Cek Rekening Anda

Hal ini disebabkan antara lain :

- Rekening tidak valid

Halaman:

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: Kemnaker Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x