Jokowi Minta Kemendag Dorong UMKM Nasional dalam Pasar Ekspor Digital

- 5 Maret 2021, 10:15 WIB
Jokowi minta Kemendag dorong UMKM agar bersaing di Pasar Digital
Jokowi minta Kemendag dorong UMKM agar bersaing di Pasar Digital /Instagram/@jokowi

“Tugas kita untuk mendorong perbankan mau menyuntikkan ke UMKM kita agar kapasitasnya bisa naik,” ujar mantan Gubernur Jakarta tersebut.

Baca Juga: DIY Resmi Miliki KRL Lintas Yogyakarta-Solo usai Diresmikan Presiden Jokowi

Selain itu, Jokowi juga menyinggung terkait kabar salah satu e-commerce luar bersikap tidak adil dengan UMKM nasional terkait ekspor barang dagangan mereka.

Lebih lanjut, bila terdapat praktik seperti hal tersebut, maka ia meminta dengan tegas untuk segera diselesaikan.

“Baru minggu kemarin, saya sampaikan ke Mendag, ini ada yang tidak beres,” ujar Jokowi.

Baca Juga: Denny Darko Ramal Gibran Rakabuming sebagai Wali Kota Solo, Sukses Tanpa Bantuan Presiden Jokowi

“Di Perdagangan digital kita, membunuh UMKM, diperingatkan, karena kita harus membela dan melindung, dan memperdaya kan UMKM kita agar naik kelas,” tambahnya.

Jokowi menilai bila tugas penting tersebut merupakan salah satu tugas terpenting dari Kementerian Perdagangan Republik Indonesia.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x