Daftar SNMPTN 2021, Catat Syarat dan 7 Tahapan Berikut

- 15 Februari 2021, 13:15 WIB
Berikut cara daftar SNMPTN 2021 serta ada 7 tahapan sebelum mendaftar.
Berikut cara daftar SNMPTN 2021 serta ada 7 tahapan sebelum mendaftar. /portal.ltmpt.ac.id/

RINGTIMES BALI - Kabar gembira, buat kamu yang ingin daftar SNMPTN 2021? Pendaftarannya sudah dibuka hari ini Senin 15 Februari 2021.

Para siswa sudah bisa melakukan tahapan pendaftaran. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) melalui lembaga LTMPT akan menutup waktu pendaftaran di 24 Februari.

Berikut 7 langkah mudah daftar SNMPTN 2021 dikutip dari instagram @ditjen.dikti:

Baca Juga: Pendaftaran SNMPTN 2021 Hari Ini Sudah Dibuka, Simak 7 Langkah Mudahnya Berikut

1. Siswa melakukan login di Portal LTMPT (portal.ltmpt.ac.id) menggunakan akun LTMPT sertakan email dan password yang telah teregistrasi.

Masuk ke halaman awal login portal LTMPT, kemudian masukan email dan password. Syarat untuk mendaftar SNMPTN adalah Anda harus siswa Eligible yang memiliki akun yang sudah permanen dan memiliki nilai lengkap di PDSS.

2. Isi kelengkapan data orang tua pada halaman profil

Untuk mengisi kelengkapan data ini kamu harus mengisi jumlah penghasilan orang tua kamu serta jumlah tanggungan orang tua. Kemudian tekan tombol SIMPAN.

Baca Juga: Login portal.ltmpt.ac.id, Ingat Hari ini Jadwalnya Isi PDSS SNMPTN 2021, Simak Selengkapnya

3. Mengisi pilihan Prodi pada halaman Pilihan

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x