NIK KTP Tidak Ada di eform.bri.co.id/bpum, Segera Lakukan Ini dan Ikuti Langkahnya

5 November 2020, 05:45 WIB
NIK KTP Tidak Ada di eform.bri.co.id/bpum, Segera Lakukan Ini dan Ikuti Langkahnya /Wids RINGTIMES BALI/

RINGTIMES BALI - NIK KTP tidak ada di eform.bri.co.id/bpum, segera lakukan ini dan ikuti langkahnya. Mungkin saja Anda belum mendaftar program bantuan presiden (Banpres) produktif usaha mikro tahap I atau BLT UMKM yang merupakan program Kementerian Koperasi dan UKM.

Sebagaimana diketahui pemerintah telah menyalurkan program bantuan BLT UMKM senilai Rp2,4 juta yang kini penyalurannya di tahap I.

Pengumuman bahwa Anda berhak atau tidak menerima bantuan ini melalui pesan singkat dari bank BRI selaku lembaga penyalur.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Ferencvaros vs Juventus Bisa Akses Nonton di Sini

Anda bisa melakukan pengecekan secara mandiri melalui website di eform.bri.co.id/bpum caranya sangat mudah yaitu dengan menggunakan NIK KTP Anda.

Caranya sebagai berikut :

- Buka browser lalu login ke eform.bri.co.id/bpum

- Masukkan nomor KTP dan kode verifikasi

- Klik ‘Proses Inquiry’ lalu akan ada pemberitahuan apakah nomor KTP terdaftar sebagai penerima BPUM atau tidak.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Barcelona vs Dynamo Kyiv, Berikut Ini Aksesnya

Untuk bisa mendapatkan bantuan ini, Anda disarankan untuk mendaftar secara offline yaitu menuju ke Kantor Dinas Koperasi dimana Anda tinggal atau bisa mendaftar secara online.

Adapun syarat umum untuk mendaftar BLT UMKM Rp2, juta antara lain :

1. Warga negara Indonesia

2. Mempunyai Nomor Induk Kependudukan (NIK)

3. Bagi pelaku usaha mikro yang memiliki alamat KTP dan domisili usaha yang berbeda, bisa melampirkan surat keterangan usaha (SKU)

Baca Juga: Niat Puasa Senin Kamis Beserta Makna, Amalan dan Artinya Latin

4. Tidak sedang menerima kredit atau pembiayaan dari perbankan atau kredit usaha rakyat (KUR)

5. Memiliki usaha mikro yang dibuktikan dengan surat usulan calon penerima BPUM dari pengusul BPUM beserta lampirannya yang merupakan satu kesatuan.

6. Bukan aparatur sipil negara, anggota Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, pegawai BUMN, atau pegawai BUMD.

Baca Juga: www.prakerja.go.id, Cek Berkala Dashboard Kartu Prakerja, Lolos atau tidak Seleksi Gelombang 11

Berikut kemungkinan-kemungkinan NIK KTP tidak ada di eform.bri.co.id/bpum namun Anda sudah mendaftar BLT UMKM :

1. Dokumen Anda tidak lengkap jadi gagal atau tidak lolos seleksi validasi di pusat (Kemenkop UKM)

2. NIK KTP tidak sinkron dengan di Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) segera perbaiki dengan menuju ke bank penyalur BRI.

Baca Juga: Login kemnaker.go.id, Cek BLT BPJS Ketenagakerjaan Sudah Masuk atau Belum, Bertahap Dicairkan

Sebagaimana diberitakan, Pemerintah melalui Kementerian Koperasi dan (UKM) telah meluncurkan program Bantuan Presiden (Banpres) Usaha Mikro (BPUM) dengan nilai bantuan Rp2,4 juta sejak April 2020 lalu.

Pendaftaran ditutup akhinr November dan kini tersisa kuota 2,9 juta slot. Anda bisa mendaftar bantuan ini jika memiliki usaha mikro. Meski Anda belum memiliki rekening di bank penyalur BRI anda bisa mendaparkan bantuan ini.

***

 

Editor: Tri Widiyanti

Sumber: BRI.co.id

Tags

Terkini

Terpopuler