Psikolog Sebut Anak Harus Aktif Bermain untuk Tingkatkan Daya Tahan Terhadap Stres

- 17 Juni 2023, 19:14 WIB
Ilustrasi saat anak bermain bersama.
Ilustrasi saat anak bermain bersama. /Tangkapan layar laman paudpedia.kemdikbud.go id/

Sedangkan untuk anak usia 6-17 tahun, maka rekomendasi waktu untuk aktif bermain adalah sekitar 60 menit sehari. Untuk waktu olahraga anak, sebaiknya dilakukan tiga hari dalam satu minggu.

Tujuan olahraga bagi anak-anak guna meningkatkan kekuatan otot, dengan melakukan berbagai macam olahraga yang disukai anak, bisa dengan bermain bola, memanjat, olahraga gymnastic untuk memperkuat tulang, dan masih banyak lagi.***

Baca Juga: Dokter Ingatkan Orang Tua Terkait Pentingnya Vaksinasi Bagi sistem Kekebalan Tubuh Anak

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x