Penggiat Anjurkan Menulis dengan Tangan, Guna Melatih Anak Berpikir Kritis

- 3 Mei 2023, 11:59 WIB
Ilustrasi orang tua menemani anak belajar
Ilustrasi orang tua menemani anak belajar /@pch.vector/Freepik

“Kami percaya bahwa menulis dengan tangan adalah keterampilan penting yang harus dikuasai oleh anak-anak,” ungkap Adi, dikutip dari Antara, Rabu 03 Mei 2023.

Di sisi lain, SiDU  yang merupakan salah satu merk buku tulis asal Indonesia meluncurkan program Ayo Menulis SiDU sejak 2017, guna menggiatkan kembali budaya menulis dengan tangan.

Program tersebut dibuat dengan tujuan membangkitkan semangat anak-anak untuk menulis dengan tangan, serta memberikan dukungan kepada orang tua dan guru guna mendorong anak belajar dengan menulis dengan tangan.

Sejalan dengan yang telah dipaparkan Maman, bahwa tujuan akhir dari program ini adalah untuk menumbuh kembangkan kemapuan literasi anak dan membantu mereka untuk bisa berpikir kritis, memecahkan masalah, dan menggunakan bahasa yang baik dan benar.***

Baca Juga: Alasan Pentingnya Self Parenting bagi Anak 

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x