9 Tips Mengatasi Tantrum pada Anak, Orang Tua Harus Tahu

- 15 November 2022, 11:20 WIB
Ilustrasi Anak tantrum
Ilustrasi Anak tantrum /PEXELS/Keira Burton

Perilaku agresif seperti memukul, menendang atau menggigit segera hentikan mereka jelaskan dengan perlahan bahwa tidak apa-apa untuk marah tapi tidak boleh menyakiti orang lain atau diri mereka sendiri.

9. Bantu mereka mengatasi frustasi

Misal jika anak Anda merasa frustasi karena tidak dapat mengikat tali sepatu, maka ajarkan mereka hingga berhasil.

Baca Juga: 5 Tips Mengasuh Anak yang Berpengaruh pada Perkembangan Buah Hati

Namun, jika anak menginginkan hal bahaya seperti memanjat meja, pahami mereka kemudian katakan bahwa itu tidak boleh, lalu berikan opsi lain seperti permainan serupa yang lebih aman. ***

 

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x