Resep Asam Pedas Ikan Patin Cita Rasa Nano-nano, Hidangan Istimewa untuk Keluarga

- 8 Mei 2022, 20:00 WIB
Resep Asam Pedas Ikan Patin Cita Rasa Nano-nano
Resep Asam Pedas Ikan Patin Cita Rasa Nano-nano /Tangkapan layar kanal YouTube/Galeri Rasa Channel

RINGTIMES BALI – Menu asam pedas ikan patin merupakan salah satu kuliner yang istimewa karena mempunyai cita rasa nano-nano.

Resep asam pedas ikan patin tergolong simpel, bahan-bahannya mudah ditemukan, dan cukup terjangkau.

Menu yang nikmat seperti asam pedas ikan patin dapat dinikmati saat makan bersama dengan anggota keluarga.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Bubur Ayam Kuah Kuning, Dijamin Enak Banget dan Cocok untuk Ide Jualan

Resep dan cara membuat asam pedas ikan patin berikut ini dapat langsung dipraktekkan di rumah. Dijamin hasilnya sangat menggiurkan dan dapat menggugah selera makan seluruh anggota keluarga.

Melansir dari akun Instagram resep_masakankeluarga pada Minggu, 8 Mei 2022, berikut resep dan cara membuat asam pedas ikan patin :

Resep Asam Pedas Ikan Patin

Bahan-bahan :

  • 7 ons ikan patin
  • Perasan air jeruk secukupnya
  • Garam secukupnya
  • 3 buah timun
  • Cuka secukupnya
  • Potongan buah nanas secukupnya
  • 2 cabai rawit merah
  • 2 buah tomat hijau
  • 2 buah tomat merah
  • 2 keping asam kandis
  • 2 batang sereh geprek
  • 1 ruas lengkuas geprek
  • 3 lembar daun salam
  • 3 lembar daun jeruk
  • 600 ml air
  • 1 sdt gula
  • 3 sdt kaldu jamur
  • 1 sdt garam
  • Lada bubuk secukupnya

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Onion Ring atau Bawang Bombay Goreng Tepung, Camilan yang Crunchy, Renyah, dan Gurih

Bumbu halus :

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah