5 Menu Sahur yang Membuat Kenyang Lebih Lama, Salah Satunya Telur

- 28 Maret 2022, 13:10 WIB
Inilah lima menu sahur yang harus dikonsumsi agar kenyang lebih lama saat menjalankan puasa.
Inilah lima menu sahur yang harus dikonsumsi agar kenyang lebih lama saat menjalankan puasa. /Pexels/Pixabay

Anda bisa mengolahnya menjadi berbagai jenis hidangan, seperti direbus, digoreng, dan sebagainya.

2. Alpukat

Alpukat merupakan buah yang memiliki lemak baik dan tinggi serat sehingga bagus untuk Anda yang ingin menurunkan berat badan.

Alpukat juga bagus dikonsumsi untuk menurunkan gula darah.

Manfaatnya lainnya adalah alpukat akan membuat Anda kenyang lebih lama.

Baca Juga: Kunci Jawaban PJOK Kelas 8 Halaman 218, Penilaian Bab 5, Esai: 4 Faktor Mempengaruhi Tingkat Kebugaran Jasmani

3. Kurma

Anda dapat mengonsumsi satu sampai dua buah kurma saat sahur.

Kurma sangat bagus untuk menjaga kadar gula darah. Buah ini juga tinggi serat, sehingga akan membantu Anda agar kenyang lebih lama.

4. Nasi merah

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah