Perbandingan Kekuatan Militer Israel vs Palestina

- 24 November 2021, 16:37 WIB
Ilustrasi perbandingan kekuatan militer Israel dan Palestina.
Ilustrasi perbandingan kekuatan militer Israel dan Palestina. /PIXABAY/DariuszSankowski

Israel memiliki pesawat militer mencapai 1.085 unit dan Palestina tidak memiliki pesawat militer sama sekali.

Rincian kekuatan udara Israel adalah 241 unit pesawat tempur, 23 unit pesawat penyerbu, 306 unit  pesawat serba guna, 23 unit pesawat misi khusus, 4 unit pesawat peringatan dini, 21 unit pesawat pengintai.

Kemudian 154 unit pesawat latih, 62 unit pesawat angkut, 15 unit pesawat tanker, 128 unit helikopter militer, 48 unit helikopter serbu, dan 1.000 unit pesawat tanpa awak (drone).

Baca Juga: Perbandingan Kekuatan Militer Indonesia dan Belanda saat Ini

Kekuatan udara milik militer Israel sangat besar bila dibandingkan dengan Palestina.

Sebab palestina sama sekali tidak memiliki persenjataan udara untuk perang di udara dengan Israel

Kekuatan Laut

Kekuatan laut militer Israel tidak sebesar kekuatan darat dan udara negara itu. Hal itu sangat wajar karena mayoritas wilayah Israel merupakan daratan yang membutuhkan kekuatan darat dan udara.

Baca Juga: 5 Negara dengan Kekuatan Militer Paling Ditakuti Dunia, Rusia hingga Amerika Serikat

Untuk urusan kekuatan laut, Israel juga lebih tangguh dari Palestina. 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x