5 Drone Militer Indonesia yang Mematikan dan Membuat Dunia Terkejut

- 11 November 2021, 10:00 WIB
Drone militer Indonesia yang mematikan
Drone militer Indonesia yang mematikan /lapan.go.id

Drone Elang Hitam akan digunakan sebagai penginderaan, pemantauan, wawasan pengintaian, dan intelijen, serta sebagai penindakan terhadap ancaman maritim.

2. Drone CH 4

Drone CH 4 merupakan jenis pesawat tempur yang tidak memiliki pengemudi dan diproduksi oleh China.

Senjata ini dirancang untuk menuju target dengan waktu tempuh sampai 14 jam.

Baca Juga: Kekuatan Rudal S-550 Milik Rusia, Miliki Sistem Pencegah Jarak Pendek Zaman Uni Soviet

Drone CH memiliki beberapa jenis yaitu CH 1, CH 2, CH 3 dan CH 4. Lalu CH 4 memiliki dua bentuk berbeda yaitu CH 4 A yang digunakan untuk pengintaian dan CH 4 B untuk pengintaian dan senjata umum.

Pada bagian depan drone, dilengkapi dengan laser infrared untuk mengintai.

3. Drone Rajawali 350

Drone Rajawali 350 memiliki ukuran yang sangat besar dengan berat mencapai 120 kg dengan bentuk seperti helikopter.

Baca Juga: Daftar Harga Pesawat Tempur Indonesia, Gunakan Teknologi dan Senjata yang Canggih

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah