Bisnis Tanpa Modal, Kuliner Kakul Sawah Bali Untung Jutaan Rupiah

- 21 Mei 2020, 00:36 WIB
Keong Sawah
Keong Sawah /flickr.com

Selain menguntungkan para pedagang, kakul sawah yang sebenarnya adalah sejenis hewan hama tentu sangat dibenci para petani dan selalu dibuang agar tidak merusak tanaman padi.

Dengan ramainya kuliner kakul sawah, tentu para petani akan senang karena sawahnya akan bersih dari hama pemakan tanaman padi.

Baca Juga: Biskuit Khong Guan Viral, Netizen: Baru Tahun Ini Prank Rengginang Gak Ada

Dikutip dari cookpad.com, Kakul Sawah bisa diolah menjadi kuliner yang menggugah selera.

Seperti dimasak dengan resep Keong Sawah Kuah Kuning, Oseng Keong Sawah, Tutut Pedas Kuah Segar, Keong Sawah Pedas Manis, Keong Sawah Kecap Pedas, dan Tumis Keong Sawah.

"Kakul sawahnya semeton harga murah meriah free ongkir jln antasura ayani utara dan cekomaria denpasar bs cod sore hari... Ayo yg mw bs tanya2," pungkasnya.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x