Seorang Kakek di Malaysia Dilarang Masuk Mall oleh Petugas, Alasannya Tidak Masuk Akal

- 28 Maret 2021, 08:45 WIB
Seorang kakek di Malaysia dilarang masuk mall oleh petugas.
Seorang kakek di Malaysia dilarang masuk mall oleh petugas. /Tangkapan layar dari World of Buzz/ Tangkapan layar dari World of Buzz

Setelah menanyakan kepada satpam mengapa kakek tersebut ditolak masuk, petugas mengatakan bahwa kakek itu tidak ada yang mengawasi, takutnya jika terjadi sesuatu akan membebani orang lain.

Kemudian, ia langsung kaget dan tampak kesal dengan alasan yang diutarakan oleh petugas mall.

Namun, setelah berdiskusi panjang, akhirnya pihak mall mengalah dan mengijinkan kakek tersebut masuk.

Diketahui, kakek tersebut naik bus sendirian, hanya untuk bisa makan di restoran favoritnya, namun malah ditolak masuk, karena alasan yang tidak masuk akal.

Baca Juga: Gejala Diabetes pada Usia Produktif dan Lansia

Pada akhirnya, semuanya berakhir dengan baik dan paman akhirnya pergi ke restoran favoritnya.

Video Tik Tok yang diunggah 3 hari lalu, telah mendapatkan lebih dari 79 ribu likes, dan lebih dari 1000 komentar, berikut beberapa diantaranya.

"Jadi teringat ayah bapak saya yang jauh dari saya  semoga mereka selalu dilindungi yang di atas amin ya Tuhan aku merindukan mereka," tulis akun @Rolicha Sinaga.

"Thank you so much Sis for helping this eĺderly gentleman. My heart is in pain. U were his Guardian Angel for this Day," tulis akun @Patrisha Paddy melalui TikTok.

"Semoga dipermudah kan semua urusan sis, tq sbb dah bantu Pakcik tu," ujar akun @Isya Junior.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: World of Buzz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah