Pahami 14 Arti Bahasa Tubuh Kucing, Ketahui Tingkah Laku Mereka

- 13 Februari 2023, 20:26 WIB
Ilustrasi memahami arti bahasa tubuh kucing.
Ilustrasi memahami arti bahasa tubuh kucing. /Freepik.com

RINGTIMES BALI –  Sebagai pecinta kucing, pernahkah kamu merasa penasaran dengan bahasa tubuh kucingmu yang bertingkah laku aneh? Jangan khawatir, ada alasan kenapa kucingmu melakukan hal tersebut.

Manusia memang suli mengert bahasa tubuh kucing, komunikasi kucing dilakukan lewat bau, suara, dan gestur tubuh. Sinyal-sinyal itu mengomunikasikan perasaan mereka kepada binatang lain maupun kepada manusia.

Dilansir dari Chanel YouTube Smart One, berikut arti bahasa tubuh yang biasa dilakukan oleh kucing.

Dengan memahami bahasa tubuh kucing, kamu bisa dengan mudah mengerti apa maunya, mendeteksi kondisi kesehatan dan menanggulangi luka akibat perkelahian atau kecelakaan dengan cepat.

Baca Juga: 6 Makna Posisi Tidur Kucing, Bisa Tahu Suasana Hati dari Cara Tidurnya  

1. Kucing akan menyapa, “halo!” dengan cara mengeong halus

Kamu bisa menyapa balik atau mengelusnya. Saat kamu datang dan masuk rumah, biasanya kucing akan mengeong pendek dengan nada yang ringan dan halus Itu adalah sapaannya untuk menyambut kedatanganmu.

2. Berlari-lari dengan penuh keanggunan sambil mengibaskan ujung ekornya menuju ke arahmu

Berarti dia menyambutmu dengan penuh kegirangan. Jangan kaget jika kucingmu tiba-tiba berlari kencang, menyambar benda apapun yang ada di dekatnya.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x