Perhatikan Lima Hal Ini Saat Baru Pelihara Anak Kucing yang Masih Kecil

- 11 Februari 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi lima hal yang perlu diperhatikan saat memelihara anak kucing ketika baru pertama adopsi.
Ilustrasi lima hal yang perlu diperhatikan saat memelihara anak kucing ketika baru pertama adopsi. /anurakpong/Getty Images/iStockphoto

2. Memilih makanan untuk anak kucing

Berikan makanan sesuai usia kucing. Jika masih anak kucing beri makanan khusus kitten. Karena struktur makanan keringnya lebih kecil sehingga memudahkan kucing untuk mengunyah.

Sediakan juga makanan basah karena apabila anak kucing tidak mau makan bisa diberi makan dengan menggunakan makanan basah.

Baca Juga: Kenali 5 Fakta Kucing Maine Coon, Ras Kucing Rumahan Berbadan Besar

3. Jangan memandikan anak kucing terlebih dahulu

Banyak orang yang ketika mulai adopsi anak kucing langsung dimandikan di petshop. Itu adalah cara yang salah.

Sebaiknya anak kucing diobservasi terlebih dahulu selama 3 hari di rumah apakah kucingnya sehat atau tidak.

4. Jangan disatukan dengan kucing lama

Pisahkan kucing baru dengan kucing lama, jika kamu sebelumnya sudah memiliki kucing di rumah.

Biasanya kucing lama akan lebih agresif dan menakuti anak kucing yang baru diadopsi sehingga bisa memicu stress dan tidak mau makan.

Halaman:

Editor: Jero Kadek Wahyu Baratha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah