5 Rekomendasi Film Korea Terbaik tentang Keluarga, Persahabatan, dan Cinta, Cocok untuk Tontonan Tahun Baru

- 1 Januari 2023, 13:00 WIB
Ilustrasi 5 Rekomendasi Film Korea Terbaik tentang Keluarga, Persahabatan, dan Cinta, Cocok untuk Tontonan Tahun Baru.
Ilustrasi 5 Rekomendasi Film Korea Terbaik tentang Keluarga, Persahabatan, dan Cinta, Cocok untuk Tontonan Tahun Baru. /Pixabay/StockSnap/

Film Unforgettable mengambil latar waktu pada tahun 1991. Film ini berkisah tentang perjuangan kisah cinta pertama anak remaja. Ada 5 anak yang selalu bersama saat musim panas tiba.

Mereka adalah Beom-Sil, Soo-Ok, Gae-Dok, Gil-Ja, dan San-Dol. Perasaan cinta dari Beom-Sil tidak pernah diungkapkan kepada Soo-ok. Hingga kejadian tak terduga mengancam persahabatan mereka.

2. Kim Ji-Young Born 1982

Film Kim Ji-Young Born 1982 menceritakan tentang Kim Ji-Young, seorang wanita 30 tajun yang merasa berat dalam menjalani kehidupan sehari-hari sebagai ibu.

Baca Juga: Deretan Film yang Diperankan Achmad Megantara, Selain KKN di Desa Penari

Film ini banyak mengajari arti kehidupan menjadi seorang ibu dan istri. Film tersebut pernah mengukir prestasi dengan meraih Penghargaan Grand Bell untuk artis terbaiknya.

3. Birthday

Film Brithday diadaptasi dari kejadian kelam pada tahun 2014. Terjadi kecekakaan kapal feri MV Sewol yang menelan 304 korban jiwa.

Film ini bercerita tentang keluarga yang telah ditinggal putra sulungnya karena kejadian tersebut. Hingga peristiwa memilukan tersebut membuat sang ibu menelantarkan anaknya yang lain.

Baca Juga: Deretan Drama yang Dibintangi Song Joong Ki, Bukan Hanya The Descendants Of The Sun

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah