6 Weton Ini Harus Hati-hati dan Waspada Saat Malam Tahun Baru 2022

- 7 Desember 2021, 09:14 WIB
6 Weton Ini Harus Hati-hati dan Waspada Saat Malam Tahun Baru 2022
6 Weton Ini Harus Hati-hati dan Waspada Saat Malam Tahun Baru 2022 /PIXABAY/nck_gsl

Pasaran Kliwon mempunyai unsur gaib yang disebut dengan muhlimah, dia digambarkan dengan aura yang berwarna dominan hijau.

Rabu Kliwon memiliki unsur bawaan lahir berupa unsur tumbuh-tumbuhan, dimana pada hari Sabtu Pahing unsur tumbuhan ini akan kalah dan terbakar oleh api dari Sabtu Pahing.

Jika ingin merayakan malam tahun baru 2022, sebaiknya pergi ke arah utara dan timur dengan titik pusat rumah Anda.

Baca Juga: Mengenal Karakteristik Weton Minggu Pon, Watak, Jodoh, dan Pekerjaan yang Cocok

5. Senin Kliwon

Senin Kliwon mempunyai jumlah neptu 12, yaitu Senin 4 dan Kliwon 8

Orang berweton Senin Kliwon juga akan melemah karena unsur bawaan lahirnya yang berupa tumbuh-tumbuhan akan kalah dengan kekuatan unsur api Sabtu Pahing.

Tidak disarankan untuk pergi ke arah selatan dan barat apabila Anda tetap ingin pergi merayakan malam pergantian tahun baru 2022.

6. Jumat Wage

Weton Jumat Wage mempunyai jumlah neptu 10, terdiri dari Jumat 6 dan Wage 4.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x