5 Drama Korea Tentang Isu Bullying di Sekolah, Salah Satunya True Beauty

- 28 November 2021, 15:51 WIB
Drama Korea Tentang  Isu Bullying di Sekolah
Drama Korea Tentang Isu Bullying di Sekolah /KarawangPost/Instagramnya @netmediatama

Berkisah tentang penindasan yang dialami oleh Lee Eun Bi(Kim So Hyun) yang lahir sebagai anak kembar yang hidup terpisah dari saudaranya, Go Eun Byul.

Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Terbaik Diperankan Park Shin Hye, The Heirs hingga Memories of the Alhambra

Drama ini menampilkan upaya balas dendam Go Eun Byul kepada pelaku penindasan saudara kembarnya. Dengan memakai identitas saudaranya, ia pergi ke sekolah untuk memberi pelajaran kepada siswi yang hampir membuat saudaranya terbunuh.

4. True Beauty

Drama lain yang mengangkat isu bullying di sekolah adalah True Beauty. Hanya karena wajahnya yang tidak mulus dan cantik, Ju Kyung harus mengalami tindakan penindasan di sekolahnya saat SMP.

Namun, dengan usaha kerasnya belajar makeup, membuatnya menjadi salah satu siswi tercantik di SMA tempatnya bersekolah. Ju Kyung harus menyembunyikan wajah tanpa makeupnya di hadapan teman-temannya.

Baca Juga: 4 Drama Korea Diperankan Im Soo Jung, Wajib Kamu Tonton

Diperankan oleh Mun Ga Young, Cha Eun Woo, dan Hwang In Yeop, drama ini berjumlah 16 episode.

Drama ini mengajarkan kita bahwa untuk diterima oleh orang lain, maka kita harus menerima kekurangan kita sendiri. Karena kecantikan tidak hanya sekedar tentang fisik, tapi juga berasal dari perilaku kita.

5. My ID is Gangnam Beauty(2018)

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah