Arti Mimpi Jatuh dari Ketinggian Menurut Primbon, Psikologi, dan Kitab Al Ahlam

- 26 November 2021, 14:29 WIB
Ilustrasi arti mimpi jatuh dari ketinggian.
Ilustrasi arti mimpi jatuh dari ketinggian. /pixabay.com/Pexels

Dilansir dari kanal YouTube Mimpi Pedia pada Jumat, 26 November 2021. Berikut arti mimpi dari sudut pandang Primbon Jawa, Psikologi, dan Kitab Tafsir Mimpi (Al-Ahlam) :

Baca Juga: Arti Mimpi dalam Mimpi Menurut Psikologi, Pertanda Baik dan Buruk

Primbon Jawa

Menurut Primbon Jawa arti mimpi terjatuh dari ketinggian yakni sebagai tanda bahwa orang yang mengalaminya akan mendapati sebuah kemunduran atau kerugian.

Kemungkinan dimasa depan akan mengalami krisis yang menyebabkan terganggunya produktivitas.

Akibat dari produktivitas yang terganggu, maka akan menjadikan kemampuan diri berkurang.

Baca Juga: Arti Mimpi dalam Mimpi Menurut Psikologi, Pertanda Baik dan Buruk

Psikologi

Menurut Psikologi arti mimpi jatuh dari tempat ketinggian yakni sebagai indikasi kehilangan kontrol terhadap alam bawah sadar, hal ini umumnya berkaitan dengan masalah menegangkan yang sedang dihadapi.

Selain itu, dapat diartikan pula sebagai sinyal tubuh yang membutuhkan lebih banyak relaksasi.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah