Mengenal Monstera dan Cara Merawatnya

- 16 November 2021, 19:31 WIB
Mengenal monstera dan cara merawatnya
Mengenal monstera dan cara merawatnya /Unsplash/Huy Phan

RINTIMES BALI – Monstera adalah tanaman yang berasal dari Meksiko Selatan dan Panama, yang sangat mudah cara perawatannya.

Tanaman monstera memiliki banyak jenisnya, salah satu yang paling popular di Indonesia adalah jenis janda bolong.

Monstera adalah salah satu jenis tanaman menjalar, namun di Indonesia banyak yang dijadikan sebagai tanaman dalam pot.

Baca Juga: Cara Mudah Merawat Tanaman Hias Janda Bolong atau Monstera Versi 2 Warna, Perhatikan Kebutuhan Airnya

Monstera pada masa pandemi ini banyak diburu para pecinta tanaman, bahkan harganya bisa mencapai ratusan juta.

Tanaman monstera banyak diburu oleh para desainer interior, untuk dijadikan hiasan rumah yang menarik dan cantik.

Tanaman yang satu ini sangat mudah untuk dirawat dan dikembangbiakkan, namun perlu perawatan yang ekstra agar terlihat cantik.

Baca Juga: 4 Cara Merawat Tanaman Monstera Deliciosa Janda Bolong Agar Tumbuh Subur

Dirangkum dari Greenery Unlimited berikut mengenai tanaman monstera dan cara merawatnya, agar dapat tumbuh dengan baik dan tidak mudah layu.

Disebutkan bahwa monstera adalah tipe tanaman yang dapat hidup di daerah yang hangat, lembab dan cukup asupan sinar matahari.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Greenery Unlimited


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x