Ukur Kecocokan Jodoh Berdasarkan Weton Jawa, Cukup Pakai Hari Lahir

- 13 November 2021, 18:33 WIB
ilustrasi Ukur Kecocokan Jodoh Berdasarkan Weton Jawa, Cukup Pakai Hari Lahir
ilustrasi Ukur Kecocokan Jodoh Berdasarkan Weton Jawa, Cukup Pakai Hari Lahir /Pexels/

Kamis       8           Pon              7

Jumat       6                          

Sabtu       9                          

Cara menghitungnya mudah, dengan menghitung hari kelahiran ditambah dengan pasaran, setelah itu lakukan hal yang sama dengan pasangan anda. Saat di dapat hasilnya, anda tinggal membagi jumlah tersebut dengan angka 7.

Baca Juga: 5 Weton Anak Paling Pintar Cari Uang Menurut Primbon Jawa

Misalnya anda mendapatkan nilai 9 dan pasangan anda mendapatkan nilai 12 jadi 9+12= 21, lantas dibagi 7 dan mendapatkan hasil 3. Setelah mendapatkan hasil, angka yang tersisa dari pembagian tersebut disesuaikan dengan tafsir di bawah ini.

Jika sisanya adalah 1, itu berarti Wasesa Segara. Ini berarti anda dan pasangan anda akan memiliki keluhuran budi pekerti, pemaaf, dan juga berwibawa di mata orang lain.

Jika memiliki sisa 2, itu berarti Tunggak Semi. Tunggak semi berarti anda akan dilimpahkan rejeki. Rejeki ini juga berlaku untuk kekayaan dan rejeki secara duniawi lainnya.

Baca Juga: 5 Weton Anak Paling Boros Menurut Primbon Jawa

Jika hasilnya adalah 3, maka itu bermakna Satria Wibawa. Ramalan ini menunjukan makna kalau anda dan pasangan anda memiliki kemuliaan dan keluhuran dalam berumah tangga.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x