4 Arti Mimpi Tentang Gurun Pasir Menurut Primbon Jawa, Pertanda Buruk

- 3 November 2021, 17:19 WIB
Ilustrasi arti mimpi tentang gurun pasir menurut primbon Jawa.
Ilustrasi arti mimpi tentang gurun pasir menurut primbon Jawa. /pixabay.com/jpeter2

RINGTIMES BALI – Gurun pasir merupakan tempat tandus yang dipenuhi dengan pasir dan sangat jarang ada tumbuhan, serta sumber air di sana.

Gurung pasir biasanya banyak ditemukan di daerah Timur Tengah, sehingga orang-orang di sana sangat membutuhkan sumber mata air.

Tidak hanya di dunia nyata, kamu juga bisa melihat gurun pasir, tetapi dalam mimpipun kamu bisa melihatnya dan tentu memiliki artinya tersendiri.

Baca Juga: 4 Arti Mimpi Tentang Salju Menurut Primbon Jawa, Akan Mendapat Rezeki Berlimpah

Dilansir dari kanal YouTube Sinetron 1602 pada tanggal 3 November 2021, berikut adalah arti mimpi tentang gurun pasir menurut primbon Jawa:

1. Mimpi berada di gurun pasir

Mimpi berada di gurun pasir merupakan salah satu pertanda yang kurang baik bagi pemimpinya.

Mimpi tersebut menurut primbon Jawa berarti, bahwa kamu sebentar lagi akan meninggalkan sebuah kenikmatan.

Baca Juga: 4 Arti Mimpi Melihat Pelangi Menurut Primbon Jawa, Tercapai Segala Keinginan

Kenikmatan bisa tentang harta, umur, kesehatan, atau yang lainnya, sehingga kamu tidak akan memiliki salah satu hal tersebut.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah