3 Cara Ampuh Usir Hama Kutu Putih pada Daun Tanaman Hias

- 2 November 2021, 17:50 WIB
Cara mengatasi daun tanaman hias yang dipenuhi dengan hama dan kutu putih.
Cara mengatasi daun tanaman hias yang dipenuhi dengan hama dan kutu putih. /pexels.com/Zion Marquez/

Caranya dengan mencampur sedikit sabun dengan air (1 sendok teh sabun per 3,7 liter air dan tingkatkan sesuai kebutuhan). Semprotkan larutan sabun pada daun tanaman.

Minyak nimba

Minyak nimba merupakan zat alami yang berasal dari pohon nimba yang aman digunakan pada sayuran dan tanaman lain yang dapat dimakan serta begitu juga untuk tanaman hias.

Minyak mimba akan membantu untuk mencegah serangga bernapas melalui membran luarnya yang lembut yang menyebabkan mereka mati lemas.

Salah satu caranya dengan semprotkan kutu putih ke seluruh tubuh dan rutin dilakukan setiap minggu sesuai kebutuhan.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah