5 Jenis Kucing Paling Langka di Dunia dan Hampir Punah, Salah Satunya Charteux

- 20 September 2021, 12:47 WIB
Ilustrasi jenis kucing paling langka di dunia.
Ilustrasi jenis kucing paling langka di dunia. /pixabay.com/moonsword

Kucing ini memiliki karakteristik mudah dilatih, aktif, lincah, cerdas, tenang, pendiam, dan senang bermain.

Kucing Charteux juga dikenal sebagai kucing yang sangat ramah terhadap semua orang dan hewan lainnya.

Baca Juga: 4 Ciri-ciri Kucing Akan Melahirkan, Salah Satunya Bersikap Manja

2. Kucing Kurilian Bobtail

Kucing Kurilian Bobtail memiliki ciri fisik yang khas, yaitu ekornya berukuran pendek dibanding kucing-kucing lainnya.

Kucing ini berasal dari Kuril, Rusia dan termasuk jenis asli daerah tersebut serta sudah ada sejak 200 tahun lalu.

Dibalik sifatnya yang imut, ternyata kucing Kurilian Bobtail memiliki kemampuan berburu yang sangat hebat.

Baca Juga: 5 Tanda Kucing Mengalami Stres, Salah Satunya Berat Badan Menurun

Selain itu, kucing ini bisa dibagi menjadi dua kategori, yaitu shortail (berbulu pendek) dan semi-longtail (berbulu sedang).

3. Kucing Serengeti

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x