5 Jenis Anjing Termalas di Dunia, Salah Satunya French Bulldog

- 17 September 2021, 19:30 WIB
Ilustrasi french bulldog.
Ilustrasi french bulldog. /PIXABAY/GLady

Seba anjing ini termasuk kedalam anjing yang senang berada di sekitar dekat pemiliknya.

3. Saint Bernard

Dulu, saint bernard dimanfaatkan membantu, menyelamatkan dan menemukan turis yang terluka ataupun hilang di negara Swiss.

Tetapi, sekarang saint bernard lebih suka menjadi anjing rumahan dan sepanjang harinya tidur-tiduran.

Karena sifatnya tersebutlah, anjing jenis ini cocok untuk dijadikan anjing keluarga dan tidak banyak melakukan olahraga ataupun dijadikan teman berlari.

Dengan tubuhnya yang besar, saint bernard tidak cocok tinggal di rumah yang sempit ataupun apartemen, sebab memakan banyak ruang.

Baca Juga: 6 Alasan Kucing Membenci Anjing, Perbedaan Ukuran Tubuh hingga Bau Badan

4. Pug

Pug memiliki ukuran tubuhnya sekitar 34,4 hingga 35,5 cm dan beratnya sekitar 6,3-8 kg termasuk anjing termalas.

Anjing mungil satu ini mempunya sifat yang sensitif, ramah, setia dan senang bermain serta mendapatkan julukan yaitu couch potato.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x