5 Cara Membuat Kucing Betina Tidak Hamil, Salah Satunya Metode Sterilisasi

- 15 September 2021, 13:35 WIB
Ilustrasi cara membuat kucing betina tidak hamil.
Ilustrasi cara membuat kucing betina tidak hamil. /PIXABAY/Ana Krach

 

RINGTIMES BALI – Kucing merupakan salah satunya hewan peliharaan yang sangat banyak digemari masyarakat pada umumnya.

Namun, ada beberapa orang yang tidak menginginkan kucing betinanya hamil atau beranak.

Nah, sebagaimana dilansir dari kanal Youtube Sahabat Satwa TV pada Rabu, 15 September 2021 tentang lima cara mudah membuat kucing betina tidak hamil, salah satunya dengan metode sterilisasi.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Atasi Kucing Betina Birahi Tanpa Mengawinkan

1. Jangan Lepaskan Kucing saat Sedang Birahi

Ini adalah cara alami agar kucing tidak hamil yang sangat aman untuk dilakukan. Biasanya kucing yang sedang birahi akan mengalami beberapa tanda seperti mengeong keras hingga suka mondar-mandir.

2. Mensterilkan Kucing

Sterilisasi kucing merupakan cara yang paling tepat agar kucing tidak hamil. Metode ini juga terbukti lebih efektif karena dilakukan secara medis.

Sterilisasi kucing dapat dilakukan baik pada kucing jantan ataupun kucing betina. Dampaknya adalah kucing tidak akan lebih stres saat mereka birahi.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x