4 Kesalahan yang Sering Terjadi dalam Merawat Tanaman Kaktus

- 13 September 2021, 17:20 WIB
Ilustrasi tanaman kaktus.
Ilustrasi tanaman kaktus. /PIXABAY/pexels

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Bunga Penyerap Bau Busuk di Rumah, Ada Melati dan Anggrek Bulan

Poin ini juga termasuk kesalahan yang sering dilakukan, bila kamu menyiramnya terlalu sering ini membuat media tanamnya menjadi terlalu lembab dan mengakibatkan kaktus mengalami pembusukan.

Supaya medianya tidak terlalu lembab dan juga terhindar dari kebusukan, lakukan penyiraman pada kaktus idealnya seminggu sekali saja.

4. Terlalu lama dalam ruangan

Terakhir, ini merupakan salah satu kesalahan yang sering terjadi yaitu membiarkannya terlalu lama didalam ruangan khususnya kamu menggunakan kaktus sebagai dekorasi ruangan.

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Tropis Paling Hits di Indonesia Tahun 2021, Monstera dan Philodendron

Kamu harus menjemur kaktus kamu setidaknya tiga hari sekali supaya kaktus mendapatkan cahaya dan dapat melakukan fotosintesis.

Itulah 4 kesalahan sering terjadi dalam merawat tanaman kaktus, bila kamu bingung kenapa kaktus kamu cepat mati, cobalah untuk mengubah kesalah yang terjadi.

Hal ini sangat berguna agar kaktus kamu tumbuh dengan baik, tidak mengalami kebusukan serta dapat mempercantik ruangan kamu.***

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah