5 Ciri Tanaman Sedang Sakit, Waspadai Daun Mudah Rontok

- 12 September 2021, 06:35 WIB
Daun mudah rontok merupakan salah satu ciri tanaman sedang sakit
Daun mudah rontok merupakan salah satu ciri tanaman sedang sakit /Unsplash/xandro Vandewalle

RINGTIMES BALI – Sama halnya dengan manusia, tanaman ternyata juga rentan mengalami penyakit loh dan biasanya disebabkan karena berbagai faktor yang mendasarinya.

Salah satu faktor yang menyebabkan tanaman Anda terkena penyakit, bisa saja karena hama maupun teknik perawatan yang salah.

Kondisi tenaman yang sedang sakit, tidak hanya beresiko menyebabkan pertumbuhan pada tanaman terhambat tetapi juga menyebabkan tanaman hias Anda mati.

Baca Juga: 4 Jenis Penyakit pada Tanaman Hias, Simak Cara Mengatasinya

Dilansir dari berbagai sumber pada 11 September 2021, berikut 5 ciri tanaman Anda sedang sakit dan waspadi beberapa gejala berikut.

1. Kondisi Daun Mudah Rontok

Salah satu tanda yang menunjukkan tanaman Anda sedang sakit adalah kondisi daun yang mudah rontok.

Jika pada umumnya daun pada tanaman rontok ketika sudah tua (berwarna kuning) namun, ketika daun masih berwarna hijau segar dan rontok ini menunjukan bahwa tanaman Anda saat ini sedang tidak baik-baik saja.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Pupuk untuk Tanaman Hias, Dapat Merangsang Tunas

2. Daun Layu

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x