Arti Kedutan Mata Kanan Bawah Menurut Primbon Jawa

- 11 September 2021, 17:30 WIB
Ilustrasi arti kedutan mata kanan bawah dalam primbon Jawa
Ilustrasi arti kedutan mata kanan bawah dalam primbon Jawa /PIXABAY/cocoparisienne

RINGTIMES BALI - Ada berbagai mitos dalam primbon Jawa yang sangat dipercaya masyarakat salah satunya arti kedutan.

Beberapa bagian tubuh sering mengalami kedutan dan dianggap menandakan sesuatu salah satunya bagian mata.

Kedutan pada bagian mata dibagi lagi menjadi beberapa arti, salah satunya kedutan di mata kanan bawah terutama bagian kelopak.

Baca Juga: 5 Arti Kedutan Kelopak Mata Kiri Menurut Primbon Jawa

Meski terdengar aneh, kedutan pada bagian ini dipercaya menjadi pertanda atau firasat akan terjadinya sesuatu.

Dikutip dari kanal YouTube Males Baca pada 11 September 2021, berikut beberapa arti kedutan di mata kanan bawah terutama bagian kelopak seperti pada gambar berikut:

kedutan kelopak mata
kedutan kelopak mata tangkapan layar YouTube Males Baca

1. Ditinggal orang yang disayangi

Kedutan pada bagian nomor 1 dalam primbon dianggap sebagai pertanda akan ditinggal seseorang yang disayangi.

Baca Juga: 5 Arti Kedutan Mata Kiri Menurut Primbon Jawa

Kehilangan ini bisa terjadi karena pergi jauh ke suatu tempat hingga tidak bisa bertemu lagi atau meninggal dunia.

Halaman:

Editor: I GA Putu Yuliani Dewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah