7 Jenis Kucing Peliharaan Terbaik di Dunia, Mulai Harga Rp150 Ribu hingga Puluhan Juta

- 10 September 2021, 12:36 WIB
ilustrasi kucing peliharaan terbaik di dunia, mulai harga Rp150 ribu hingga puluhan juta
ilustrasi kucing peliharaan terbaik di dunia, mulai harga Rp150 ribu hingga puluhan juta /

Untuk memeliharanya diperlukan budget yang lumayan termasuk perawatannya. Kucing ini dibanderol dengan harga mulai Rp500 ribu hingga Rp13 juta.

3. Kucing Anggora

Kucing anggora adalah ras kucing domestik tertua yang berasal dari Ankara-Turki. Karakteristik jenis ini adalah bulu lebat seputih salju dan telinga yang lebar.

Kucing anggora asli dibanderol seharga Rp1,5 juta. sedangkan kucing anggora campuran dibanderol dengan harga mulai Rp150 ribu.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Membuat Kucing Gemuk, Jangan Beri Makan Nasi

4. Kucing siam

Kucing ini adalah ras oriental yang mudah ditemui di Thailand. Karakteristiknya sangat unik dengan mata biru, suara lembut, tubuh ramping, ekor panjang dan bulu pendek.

Harga kucing ini mulai dari ratusan ribu hingga jutaan.

5. Kucing ragdoll

Kucing ini berasal dari Amerika Serikat. Kucing ini memiliki karakteristik yang mirip dengan kucing siam dan persia namun sangat jinak.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah