7 Tanaman Hias Penyerap Asap Rokok, Mulai Harga Rp5 Ribu-Ratusan Ribu

- 6 September 2021, 18:30 WIB
Tanaman Hias.
Tanaman Hias. /Tangkapan Layar Kanal YouTube Made in Jumah.

Baca Juga: 7 Tanaman Hias Paling Cocok Diletakkan di Kamar Tidur, Salah Satunya Lidah Mertua

6. Ivy Plant (Rp30.000 – Rp100.000)

Tanaman Hias.
Tanaman Hias. Tangkapan Layar Kanal YouTube Made in Jumah.

Tanaman hias ini direkomendasikan bagi perokok atau seseorang yang sensitif terhadap asap yang dihasilkan oleh rokok serta asma.

Hal ini dikarenakan tanaman ivi ini mampu menyerap bahan kimia yang berada di sekitarnya.

7. Dracaena (Rp30.000 – Ratusan ribu)

Tanaman Hias.
Tanaman Hias. Tangkapan Layar Kanal YouTube Made in Jumah.

Tumbuhan Dracaena ini mampu menyerap lebih dari 90 persen aseton yang ditemukan pada berbagai produk umum seperti cat kuku, cat rumah, plastik maupun asap rokok.

Oleh karenanya, tanaman hias ini juga direkomendasikan sebagai hiasan rumah sekaligus penyerap bahan kimia beracun.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah