Arti Mimpi Melihat Ular Besar Menurut Primbon Jawa, Pertanda Kurang Baik

- 25 Agustus 2021, 20:00 WIB
Arti mimpi melihat ular besar menurut primbon Jawa
Arti mimpi melihat ular besar menurut primbon Jawa /PIXABAY/Syaibatul Hamdi

RINGTIMES BALI – Arti mimpi melihat ular besar menurut primbon Jawa bisa diartikan sebagai sesuatu yang kurang baik.

Biasanya melihat ular dalam mimpi memiliki pertanda mungkin akan datang masalah yang bervariatif, mulai dari yang kecil sampai besar.

Dilansir dari kanal youtube Tafsir Mimpi pada 24 Agustus 2021, ular besar yang sering terlihat biasanya seperti piton atau boa.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu Orang yang Disukai Menurut Primbon Jawa, Pertanda Baik dan Buruk

Jika dilihat dari kehidupan nyata, ikan ini sangat mengerikan. Termasuk jika terlihat dalam alam mimpi.

Jika kamu sempat mengalami mimpi ini, mungkin saja sebagai pertanda bahwa kamu mengalami beberapa masalah baru.

Masalah tersebut bisa disebabkan karena orang terdekat kamu saat ini.

Baca Juga: Arti Mimpi Ular Masuk Kamar Tidur Menurut Psikologi, Bisa Pertanda Baik dan Buruk

Bisa jadi hal itu karena mereka memiliki rasa iri atas keberhasilan yang saat ini kamu dapatkan.

Selain itu, mimpi ini mungkin bisa menjadi pertanda bahwa kamu akan mengalami serangan dan persaingan dari orang sekitar.

Mungkin saja persaingan tersebut bisa berasal dari pekerjaan, usaha, ataupun kehidupan yang kamu jalani saat ini.

Baca Juga: 8 Arti Mimpi Suami Selingkuh Menurut Primbon Jawa

Mimpi ini mungkin belum tentu benar atau belum pasti terjadi. Tetapi untuk berhati-hati bisa menjadi langkah baik untuk mencegah masalah semakin besar.

Kamu bisa mengurangi rasa percaya kepada orang lain sampai kamu mendapatkan bukti nyata dari apa yang mereka harapkan. Sehingga kamu tidak akan dimanfaatkan oleh mereka.

Jika mereka berkata buruk belajarlah untuk mengatisipasi dengan membuktikan bahwa kamu adalah yang terbaik dengan usaha dan kerja keras yang kamu lakukan selama ini.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah