3 Arti Mimpi Gigi Palsu Menurut Psikologis, Pertanda Kekecewaan

- 22 Agustus 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi arti mimpi gigi palsu menurut psikologis.
Ilustrasi arti mimpi gigi palsu menurut psikologis. /PIXABAY/Gerd Altmann

RINGTIMES BALI – Arti mimpi gigi palsu menurut Psikologis bisa diartikan bahwa ada pemikiran yang mengganjal dalam diri sehingga hal itu bisa menggangu aktivitas bahkan alam bawah sadar saat tidur.

Berikut ini ada 3 arti gigi palsu menurut psikologi, dilansir dari kanal youtube KlenikTV pada 21 Agustus 2021.

1. Arti mimpi gigi palsu

Jika kamu bermimpi gigi palsu padahal tidak memilikinya, dalam psikologi kamu sedang mengambil sikap tidak jujur terhadap sesuatu. Hal ini bisa berkaitan dengan seseorang atau keputusan yang kamu ambil.

Baca Juga: 8 Arti Mimpi Rumah Menurut Psikologi, Pertanda Rasa Khawatir

Sayangnya kebohongan tersebut bukan hanya membohongi orang lain, tetapi juga membohongi diri sendiri.

Perkataan tersebut bisa kamu lakukan untuk menutupi rasa kurang percaya diri terhadap orang lain.

Sehingga jika kamu pernah bermimpi hal ini, lebih baik menjadi diri sendiri dari pada harus membohongi diri sendiri.

Baca Juga: 11 Arti Mimpi Dikejar Sesuatu Menurut Psikologi, Pertanda Baik dan Buruk

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah