5 Arti Mimpi Bertemu Orang yang Telah Meninggal Menurut Primbon Jawa

- 20 Agustus 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi arti mimpi bertemu orang yang telah meninggal menurut primbon Jawa.
Ilustrasi arti mimpi bertemu orang yang telah meninggal menurut primbon Jawa. /Pixabay/RobVanDerMeijden

RINGTIMES BALI - Banyak tafsiran mimpi menjelaskan jika bermimpi bertemu orang yang sudah lama meninggal bisa diartikan sebagai rasa rindu terhadap orang tersebut.

Tidak hanya itu dari saja meskipun banyak yang menganggap mimpi hanyalah bunga tidur, masih banyak saya mimpi selalu dikait-kaita hal positif dan negatifnya dari dunia kenyataan. 

Sehingga banyak pula yang menjelaskan sebagai orang bahwa mimpi tersebut berubah menjadi kenyataan meskipun sebenarnya itu hanya mitos belaka. 

Baca Juga: 9 Arti Mimpi Tentang Orang Gila, Pertanda Baik dan Buruk

Menurut teori ketika tubuh sedang beristirahat (tidur) banyaj kejadian seharian masih melekat pada memori otak orang yang mengakibatkan tetkala tertidur lalu bermimpi. 

Dilansir dari kanal youtube Primbon Jawa, berikut arti mimpi bertemu orang yang telah meninggal dunia.

1. Rindu pada sosok tersebut

Jarak jauh untuk menahan sebuah kerinduan adalah kematian, sebab karena hal ini Anda tidak akan lagi melihat sosoknya yang selama ini selalu menemanimu dikala suka maupun duka. 

Baca Juga: 4 Arti Mimpi Tentang Uang Menurut Primbon Jawa

Ketika kematian terjadi, Anda hanya bisa berharap menemui dan berjumpa dedek sosoknya tersebut dengan melalui mimpi. 

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x