Kenali Firasat Hamil Anak Laki- laki, Perhatikan Tanda-tandanya

- 11 Juli 2021, 16:18 WIB
Firasat  hamil anak laki-laki  hingga saat ini masih dipercayai oleh masyarakat Indonesia,  firasat ini biasanya menunjukkan tanda berikut
Firasat hamil anak laki-laki hingga saat ini masih dipercayai oleh masyarakat Indonesia, firasat ini biasanya menunjukkan tanda berikut /StockSnap/Pixabay

RINGTIMES BALI – Saat hamil, Wanita pasti sering bertanya-tanya apakah anak yang sedang dikandung berjenis kelamin anak perempuan atau laki-laki.

Selain lewat USG, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menebak jenis kelamin anak, bahkan ada juga mempercayai firasat hamil anak laki-laki sebagai sebuah pertanda.

Dilansir dari Youtube Midwifery Update, berikut adalah tanda hamil anak laki-laki yang masih dipercayai oleh sebagaian masyarakat lewat firasatnya:

Baca Juga: Makna Firasat Haid Menurut Primbon Jawa, Pertanda Cinta Hingga Kecewa

1. Bentuk payudara

Saat sedang hamiil, wanita akan mengalami peningkatan volume payudara.

Jika bentuk payudara di sebelah kanan terlihat lebih besar, maka kamu sedang mengandung anak laki-laki

2. Lewat jerawat di wajah

Saat hamil, wanita kerap memiliki jerawat di wajah.

Keberadaan jerawat di wajah dipercaya menjadi sebuah firasat bahwa kamu sedang mengandung anak laki-laki.

 Baca Juga: Waspadai Firasat Jantung Berdebar Bisa Jadi Pertanda Baik atau Buruk

Jika hamil anak laki-laki, wanita akan cenderung mengalami gangguan jerawat dari awal hingga akhir kehamilan.

3. Mudah merasa keinginan

Sebagian ibu hamil akan merasa mudah kedinginan saat tengah mengandung anaknya.

Namun, jika kamu mengalami kedinginanan dan susah untuk dihilangkan maka ini bisa menjadi pertanda kamu lagi hamil anak laki-laki.

4. Posisi tidur ke arah kiri

Baca Juga: Arti Kedutan Pinggang Kanan dan Kiri Menurut Primbon Jawa

Selama hamil, jika wanita tidur menghadap ke arah kiri tanpa kamu sadari, itu tandanya bahwa kamu hamil anak laki-laki.

5. Rambut lebih lebat.

Jika selama masa kehamilan, seorang wanita memiliki rambut yang lebih lebat dari sebelumnya, maka dipercaya sebagai pertanda bahwa mungkin kamu sedang hamil anak laki-laki.

Baca Juga: 24 Firasat Telinga Terasa Panas Menurut Primbon Jawa, Bisa jadi Pertanda Baik

Nah, inilah yang menjadi firasat sekaligus dianggap menjadi pertanda bahwa kamu mungkin sedang hamil anak laki-laki.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah