10 Arti Mimpi Menggendong Bayi, Bisa Pertanda Baik atau Buruk

- 10 Juli 2021, 20:43 WIB
ilustrasi. arti mimpi menggendong bayi
ilustrasi. arti mimpi menggendong bayi /

RINGTIMES BALI - Mimpi bukan sekedar bunga tidur tapi juga memiliki artinya tersendiri bagi orang yang mempercayainya.

Karena memiliki arti bagi orang yang percaya maka arti mimpi ini juga bisa menjadi pertanda baik atau buruk.

Banyak orang meyakini jika bermimpi buruk maka arti mimpi tersebut juga buruk, sebaliknya jika mimpi yang indah maka maknanya juga akan indah.

Baca Juga: 15 Arti Mimpi Burung Elang Menurut Primbon Jawa, Bisa Pertanda Baik dan Buruk

Namun ada salah satu arti mimpi yang sering membuat orang bertanya-tanya apakah itu?

Yaitu bermimpi menggendong bayi dan berikut 10 maknanya dikutip dari kanal YouTube Males Baca:

1. Akan mendapat rezeki berlimpah

Apabila mimpi menggendong bayi laki-laki dapat diartikan rezeki dari segala penjuru akan mendarat kepada kamu.

Baca Juga: 27 Arti Mimpi Burung Menurut Primbon Jawa

Jika ditafsirkan, rezeki tersebut bisa berupa uang, waktu atau seorang anak yang pintar dan lucu.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x