Tata Cara Shalat Lailatul Qadar 4 Rakaat, Lengkap dengan Gerakan, Bacaan dan Artinya

- 3 Mei 2021, 17:49 WIB
Tata cara, gerakan, dan bacaan sholat Lailatul Qadar 4 Rakaat
Tata cara, gerakan, dan bacaan sholat Lailatul Qadar 4 Rakaat /Freepik

Iftirasy

Selanjutnya duduk diantara dua sujud (iftirasy). Kemudian bangun dari sujud dengan mengucapkan “Allahu Akbar” dan membaca doa berikut:

“Rabbighfirlii warhamnii wajburnii warfa’nii warzuqnii wahdinni wa’aafinii wa’fu ‘annii”

Artinya “Ya Allah, ampunilah aku, kasihanilah aku, cukupilah aku, angkatlah derajatku, berikanlah rejeki kepadaku, berikan petunjuk kepadaku, berikan kesehatan kepadaku dan ampunilah aku”.

Baca Juga: Song Joong Ki dan Vincenzo Trending Twitter, Netizen: Tidak Rela Pisah dari Duren Ini

Sujud Ke 2

Dari posisi duduk lalu kembali melakukan sujud yang kedua sambal mengucapkan “Allahu Akbar” dan membaca doa:

“subhaana rabbiyal a’la wa bi hamdihi” artinya “Maha Suci Tuhanku Yang Maha Tinggi dan dengan segala puji bagi-Nya” sebanyak 3 kali.

Dari posisi sujud kemudian berdiri tegak sambal megucapkan “AllahuAkbar” kemudian bersedekap dan pandangan mata melihat kearah tempat sujud untuk melakukan Rakaat ke 2.

Baca Juga: Joanna Alexandra Bagikan Berita Sedih, Suami Diventilator dan Masuk ICU, ‘Please Pray’

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah