4 Cara dan Doa yang Dianjurkan Rasulullah Menyambut Malam Lailatul Qadar

- 3 Mei 2021, 03:57 WIB
Cara dan doa menyambut malam Lailatul Qadar
Cara dan doa menyambut malam Lailatul Qadar /Pixabay.com/syaifulptak57

Rasulullah juga mencontohkan doa yang bisa dipanjatkan saat malam Lailatul Qadar tiba.

Dari Sayyidina Aisyah radhiallahu anha Dia berkata:

"Wahai Rasulullah, bagaimana pendapat engkau jika aku tahu bahwa malam tertentu adalah malam Lailatul Qadar?

Lantas apa doa yang harus saya ucapkan?".

Nabi SAW menjawab:

Bacalah doa ini ' Allahuma innaka 'afuwwun tuhibbul 'afwa fa'fu anni'

Artinya: Ya Allah engkau maha pemaaf dan engkau mencintai orang yang meminta maaf karenanya maafkanlan aku,".

Baca Juga: 3 Kewajiban Istri Menurut Agama Hindu, Tak Hanya Mengurus Anak

2. Berzikir dan bertasbih

Berzikir untuk mengingatkan bahwa Allah-lah yang maha memiliki dari segala sesuatu, tidak ada yang dapat menandingi kekuasaannya.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah