3 Alasan Buah di Jepang Mahal hingga Mencapai Ratusan Juta Rupiah

- 23 April 2021, 19:26 WIB
Yubari, Melon termahal di Jepang.
Yubari, Melon termahal di Jepang. /Dok. Line17qq

RINGTIMES BALI – Buah-buahan merupakan makanan yang bagi sebagian negara terutama Indonesia memiliki harga yang relatif murah ketimbang jenis makanan lainnya.

Namun, hal ini berbeda dengan Jepang. Pada negeri matahari terbit tersebut buah merupakan sesuatu yang bernilai tinggi dan sering dianggap makanan mewah.

Pada tahun 2019 lalu, dua buah melon yubari di Jepang berhasil dilelang seharga 46 ribu dolar AS atau setara dengan Rp680 juta.

Baca Juga: 7 Rahasia Umur Panjang Orang Jepang, Salah Satunya Suka Berjalan Kaki

Dikutip Ringtimesbali.com dari situs Tsunagu Japan berikut adalah 3 alasan kenapa harga buah di Jepang sangat mahal.

1. Dedikasi petani tinggi

Di Jepang banyak petani lokal yang bangga dengan prefektur mereka sendiri. Hal itu pun membuat petani-petani berbondong-bondong menanam buah-buahan yang luar biasa sehingga membuat kota asal mereka menjadi bangga.

Tidak jarang para petani rela merawat mendidikasi waktunya hanya untuk mengurus sebidang lahan yang hanya berisikan satu buah saja.

Baca Juga: Pria Tampan asal Jepang Pacaran dengan Kecoa, Endingnya Tragis

Hal ini menunjukkan bahwa buah eksklusif tersebut akan dijual dengan harga premium sebagai cara untuk memberi penghargaan kepada petani atas semua kerja keras mereka.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Tsunagu Japan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x