Perjuangan 3 Wanita Keluar dari Peti Mati setelah Dinyatakan Meninggal

- 16 April 2021, 16:18 WIB
3 wanita ini diketahui mengalami mati suri setelah dinyatakan meninggal,  berikut cerita perjuangannya untuk keluar dari makam.
3 wanita ini diketahui mengalami mati suri setelah dinyatakan meninggal, berikut cerita perjuangannya untuk keluar dari makam. /Tangkap Layar YouTube/ inidia Misteripedia

RINGTIMES BALI – Mati suri didefinisikan sebagai kembali hidup setelah dinyatakan meninggal. Fenomena tersebut hingga kini masih dianggap ‘ajaib’ karena sulit untuk diterima akal sehat.

Terdapat banyak kasus orang yang mengalami mati suri setelah dikubur oleh keluarganya, hingga perjuangan mereka untuk dapat keluar dari liang kuburnya.

Berikut ini 3 kejadian mati suri yang baru ketahuan setelah dikubur, yang telah dikutip oleh Ringtimesbali.com dari kanal YouTube misteripedia.

Baca Juga: Kisah Hidup Sulis Diangkat Allah dari Kemiskinan, 'Cita-citaku Cuma Satu Pengen Punya TV'

Baca Juga: Akibat Menghina Tuhan, 5 Orang Terkenal Tewas Mengenaskan, Terakhir Bikin Merinding

1. Seorang wanita asal Aceh

Pada 2012, di Aceh, terdapat kejadian mati suri yang dialami oleh seorang wanita. Ia dinyatakan meninggal pada saat itu, lalu jenazahnya dikuburkan di pemakaman umum.

Satu hari setelah pemakaman, anak bungsunya bercerita ke sang ayah, bahwa ia bermimpi melihat ibunya menangis, sebab ingin dikeluarkan dari dalam kuburnya.

Anak bungsu tersebut menangis pada ayahnya dan memintanya membongkar makan ibunya, namun, permintaan itu tidak langsung dituruti sang ayah.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Kabar Berita Bali (@ringtimesbali)

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x