4 Kebiasaan Pria Asing yang Membuat Perempuan Jepang Kaget

- 1 April 2021, 08:44 WIB
Ilustrasi gadis Jepang
Ilustrasi gadis Jepang /PIXABAY/miz306

RINGTIMES BALI – Beberapa orang bermimpi untuk menikah dengan seseorang dari negeri yang jauh. Namun, banyak pertanyaan timbul tentang keraguan, kekhawatiran bagaimana rasanya dalam menikah dengan perbedaan negara dan budaya.

Melansir Ringtimesbali.com dari laman Live Japan, telah memberikan sebuah pertanyaan kepada 2 perempuan Jepang yang Emi dan Mika dimana mereka melakukan pernikahan Internasional.

Dimana Emi telah menikah selama 2 tahun dan berkencan selama 6 tahun serta kini tinggal di Brooklyn New York. Dan Mika tinggal di Tokyo dan telah menikah selama 5 tahun.

Baca Juga: Terbongkar, 7 Kebiasaan Artis K-pop Berbeda dari Sifat Aslinya

Baca Juga: 6 Kalimat Sederhana yang Membuat Gadis Jepang Tertarik Padamu

Mereka berdua menceritakan tentang pengalamannya usai menikah dengan pria dengan budaya dari negara yang berbeda.

1. Melakukan tugas rumah lebih banyak

“Saya cenderung melakukan lebih banyak tugas daripada dia dan menurut saya itu tidak adil,” ujar Emi.

“Saya melakukan segalanya. Terkadang suami saya membantu dengan mencuci piring atau memasak,” ujar Mika.

Baca Juga: 5 Cara Merayu Gadis Jepang, Ternyata Mereka Maunya Langsung Pacaran

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: livejapan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x